Beberapa waktu yang lalu saya pernah menerima seorang klien yang diantarkan oleh suaminya, keluhan dari si klien adalah merasa sering mendengar bisikan-bisikan dan berhalusinasi, terutama saat dia sendiri. Di awal sesi, sangat terlihat ekspresi klien yang penuh curiga dan sangat tidak nyaman, namun saat proses intake interview dengan menggunakan teknik cognitive interview, barulah diketahui bahwa si klien ternyata selama ini memiliki persepsi yang keliru tentang hipnoterapi. Dia khawatir, saat dihipnoterapi akan membeberkan aib pribadinya, hilang kesadaran seperti yang selama ini dia lihat di acara TV, bahkan dia menyangka bahwa hipnoterapi menggunakan kekuatan jin. Setelah diberikan pemahaman dan "penyamaan frekuensi" antara hipnoterapis dan si klien dengan building rapport, dia berubah menjadi sangat nyaman dan mau bekerjasama untuk menyelesaikan masalahnya.
Ini adalah salah satu fakta, bahwa masih banyak masyarakat kita yang masih salah persepsi mengenai hipnoterapi
Hipnoterapi merupakan
bagian dari ilmu psikologi yang memanfaatkan pikiran
bawah sadar untuk mengatasi dan memecahkan masalah yang berhubungan
dengan mind, feel and attitude problems. Teknik hipnoterapi pada
dasarnya adalah teknik komunikasi, jadi jauh dari unsur klenik dan
mistik. Dalam proses hipnoterapi, klien diarahkan untuk masuk
kedalam kondisi trance (relaksasi pikiran) sehingga dia menjadi
lebih relaks, fokus dan sugestif dalam menerima sugesti yang diberikan oleh sank hipnoterapis.
Ridwan Sank, S.Sos, M.Ph, CHt, CI adalah seorang Hipnoterapis yang telah berpengalaman dan berkompeten dalam menangani permasalahan klien, diantaranya yang berhubungan dengan aspek mental, emosi, psikis, atau software pikiran. Dalam proses terapi, Ridwan Sank menggunakan beberapa teknik, antara lain teknik hypnotherapy, EFT, NLP, Inti Energi dan Ilmu Aura, tergantung dari kondisi dan permasalahan klien.
Ridwan Sank, S.Sos, M.Ph, CHt, CI adalah seorang Hipnoterapis yang telah berpengalaman dan berkompeten dalam menangani permasalahan klien, diantaranya yang berhubungan dengan aspek mental, emosi, psikis, atau software pikiran. Dalam proses terapi, Ridwan Sank menggunakan beberapa teknik, antara lain teknik hypnotherapy, EFT, NLP, Inti Energi dan Ilmu Aura, tergantung dari kondisi dan permasalahan klien.
Dengan
orientasi kepada client centered, penanganan masalah klien menjadi
jauh lebih efektif dan cepat, serta hasil terapi menjadi permanen.
Sudah banyak permasalahan yang telah berhasil ditangani oleh Ridwan Sank, antara lain:
- phobia
- trauma
- tidak percaya diri
- masalah belajar anak
- takut berbicara di depan umum
- gagap/kesulitan bicara
- konflik diri (inner conflict)
- takut sukses/takut gagal
- insomnia
- Cemas /GALAU
- stress
- depresi
- pencapaian prestasi hidup rendah
- tidak bisa berhasil walaupun telah mencoba segala cara
- meningkatkan penghasilan 6x lipat dalam waktu 3 bulan
- perilaku obsesive/compulsive
- meng-uninstall berbagai program negative dari masa kecil
- menginstall program baru yang mendukung keberhasilan hidup
- migraine
- motivasi/empowerment
- smoking cessation/berhenti merokok
- berbagai penyakit psikosomatis
- kebiasaan buruk
- sex problem
- forensic hypnosis
dll
Berapa kali sesi hipnoterapi yang dibutuhkan?
Biasanya akan dibutuhkan minimal 2-5 kali terapi, tergantung dari permasalahannya, dengan komitmen minimal 2 kali sesi, hasilnya akan lebih baik
Biaya Hipnoterapi
Biaya hipnoterapi adalah Rp.700.000 /sesi terapi. Lama terapi @1 jam.